Fitrayanto,SE.: Jadikan Hari Kesaktian Pancasila Momen Perkuat Persatuan

- Editor

Selasa, 30 September 2025 - 22:05 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Payakumbuh || Anggota DPRD Kota Payakumbuh Fitrayanto,SE. mengajak segenap masyarakat Indonesia terkhusus kota payakumbuh untuk menjadikan peringatan Hari Kesaktian Pancasila sebagai kesempatan memperkuat persatuan bangsa.

โ€œMari kita jadikan Hari Kesaktian Pancasila sebagai momen untuk memperkuat persatuan dan meneguhkan komitmen dalam menjaga keutuhan NKRI,” ungkapnya saat dikonfirmasi awak media, Selasa, menanggapi peringatan Hari Kesaktian Pancasila yang jatuh setiap 1 Oktober.

Fitrayanto menekankan bahwa memahami sejarah mengenai Hari Kesaktian Pancasila langkah penting dilakukan setiap anak bangsa guna menjaga keutuhan bangsa dan menumbuhkan semangat nasionalisme serta komitmen tetap menjunjung tinggi Pancasila.

Baca Juga :  Ketua Komisi C Fitrayanto,Tinjau Lokasi Banjir di Perumahan Payolansek Indah

Ia mengatakan Pancasila sebagai dasar negara merupakan pedoman bagi bangsa Indonesia, baik dalam kehidupan sehari-hari maupun setiap pembentukan kebijakan publik.

Menurut Fitrayanto, nilai-nilai luhur yang terkandung dalam Pancasila harus terus diperjuangkan dan dipraktikkan setiap anak bangsa demi mewujudkan kesejahteraan seluruh rakyat Indonesia.

Dia mengajak seluruh masyarakat Indonesia merenungkan kembali makna penting peringatan bersejarah tersebut.

Menurut Fitrayanto, Hari Kesaktian Pancasila tidak hanya menjadi pengingat atas keberhasilan bangsa Indonesia mempertahankan ideologi Pancasila, tetapi juga refleksi terhadap bahaya laten atau tersembunyi dari komunisme.

Baca Juga :  Sosok Wakapolres Jadi Petani Ditengah Kesibukan Menjalani Tugas Sebagai Seorang Polisi

โ€œIni menunjukkan bahwa Pancasila menjadi benteng utama dalam melindungi bangsa ini dari pengaruh ideologi asing yang bertentangan dengan nilai-nilai kebangsaan. Peringatan ini sangat penting, terutama bagi generasi muda, untuk memahami bahwa Hari Kesaktian Pancasila adalah momentum bersejarah yang menjadi titik balik dari gerakan G30S/PKI,” ujarnya.

Sejalan dengan persoalan komunisme itu, Fitrayanto mengingatkan masyarakat untuk mewaspadai bahaya laten komunisme yang masih bisa muncul dalam bentuk lain.(*/rdk)

Berita Terkait

“Pesta Kolaborasi Digital”: Transformasi Kelas Pasif Menuju Pembelajaran Mendalam
๐’๐Œ๐ ๐๐ž๐ ๐ž๐ซ๐ข ๐Ÿ‘ ๐๐š๐ฒ๐š๐ค๐ฎ๐ฆ๐›๐ฎ๐ก ๐’๐š๐ฆ๐›๐ฎ๐ญ ๐“๐ข๐ฆ ๐๐ž๐ง๐ข๐ฅ๐š๐ข ๐€๐๐ข๐ฐ๐ข๐ฒ๐š๐ญ๐š ๐“๐ข๐ง๐ ๐ค๐š๐ญ ๐Š๐จ๐ญ๐š ๐๐ž๐ง๐ ๐š๐ง ๐“๐š๐ซ๐ข ๐†๐ž๐ฅ๐จ๐ฆ๐›๐š๐ง๐  ๐๐š๐ง ๐๐š๐ฉ๐š๐ซ๐š๐ง ๐†๐๐๐‹๐‡๐’ ๐Š๐จ๐ฅ๐š๐›๐จ๐ซ๐š๐ญ๐ข๐Ÿ
Ajun Komisaris Besar Polisi Ini Nikmati Masa Pensiun dengan Bertani
Fitrayanto : Sumpah Pemuda Momentum Perkuat Persatuan Generasi Muda Guna Kemajuan Bangsa
Menyambut HUT Kota Payakumbuh Ke 55 Tahun, PTMSI Payakumbuh Gelar Berbagai Kejuaraan Tenis Meja Dan Pelatihan Wasit
Program MBG Berikan Dampak Nyata Bagi Masyarakat Kota Payakumbuh
Jelang Puncak Peringatan HUT ke-14, DPD Partai NasDem Kota Payakumbuh Adakan Cek Kesehatan Gratis
Ungkap Kasus Pencurian, Sat Reskrim Polres Payakumbuh Amankan Dua Orang Tersangka

Berita Terbaru

Berita Terkait

Sabtu, 1 November 2025 - 18:57 WIB

“Pesta Kolaborasi Digital”: Transformasi Kelas Pasif Menuju Pembelajaran Mendalam

Jumat, 31 Oktober 2025 - 15:11 WIB

๐’๐Œ๐ ๐๐ž๐ ๐ž๐ซ๐ข ๐Ÿ‘ ๐๐š๐ฒ๐š๐ค๐ฎ๐ฆ๐›๐ฎ๐ก ๐’๐š๐ฆ๐›๐ฎ๐ญ ๐“๐ข๐ฆ ๐๐ž๐ง๐ข๐ฅ๐š๐ข ๐€๐๐ข๐ฐ๐ข๐ฒ๐š๐ญ๐š ๐“๐ข๐ง๐ ๐ค๐š๐ญ ๐Š๐จ๐ญ๐š ๐๐ž๐ง๐ ๐š๐ง ๐“๐š๐ซ๐ข ๐†๐ž๐ฅ๐จ๐ฆ๐›๐š๐ง๐  ๐๐š๐ง ๐๐š๐ฉ๐š๐ซ๐š๐ง ๐†๐๐๐‹๐‡๐’ ๐Š๐จ๐ฅ๐š๐›๐จ๐ซ๐š๐ญ๐ข๐Ÿ

Jumat, 31 Oktober 2025 - 13:05 WIB

Ajun Komisaris Besar Polisi Ini Nikmati Masa Pensiun dengan Bertani

Selasa, 28 Oktober 2025 - 21:19 WIB

Fitrayanto : Sumpah Pemuda Momentum Perkuat Persatuan Generasi Muda Guna Kemajuan Bangsa

Selasa, 28 Oktober 2025 - 20:25 WIB

Menyambut HUT Kota Payakumbuh Ke 55 Tahun, PTMSI Payakumbuh Gelar Berbagai Kejuaraan Tenis Meja Dan Pelatihan Wasit

Berita Terbaru